(0362) 24754
dap@bulelengkab.go.id
Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah

PELATIHAN PENGENALAN MICROSOFT OFFICE BAGI SISWA SD

Admin dap | 15 Februari 2018 | 315 kali

Kamis 15 Pebruari 2018, DAPD Kab.Buleleng bidang pengembangan mengadakan kegiatan pengenalan microsoft office bagi Siswa SD dari SD N 1 Banjar Jawa, kegiatan ini diadakan secara gratis , bertempat di ruang pelayanan internet DAPD Kab.Buleleng. fasilitas komputer yang ada merupakan bentuk kerjasama antara DAPD Kab.Buleleng dengan Dinas KOMINFOSANDI Kab.Buleleng dan Coca Cola Foundation indonesia . di pandu oleh Kadek Duwika para siswa diberikan materi penggunaan microsoft office dan ber internet secara positif , disamping itu kami berupaya memberikan pengetahuan tentang perangkat komputer, fungsi dan manfaatnya .