(0362) 24754
dap@bulelengkab.go.id
Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah

DIALOG KEBANGSAAN BUNG KARNO

Admin dap | 17 Juni 2019 | 375 kali

 

Salam Literasi

Salam Arsip

Pagi ini , Senin 17 Juni 2019 Kepala Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah Kabupaten Buleleng bersama rombongan menghadiri kegiatan Dialog Kebangsaan dan Pemikiran Bung Karno di UPT Perpustakaan Bung Karno Blitar.

Kegiatan ini dibuka oleh Skretaris Kota Blitar dihadiri Kepala Deputi Pengembangan Bahan Pustaka dan Jasa Informasi Perpustakaan Nasional Republik Indonesia dimana kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Perpustakaan Provinsi Jatim, Kepala Perpustakaan Kab/ Kota se- Indonesia. Dan sebagai pembicara dalam acara ini Dr.Nur Wahyu Rochmadi, MPd, Msi ( Kepala UPT Pusat Pengkajian Universitas Negeri Malang ) Dr.Suyatno ( Dosen Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret Surabaya ) M.Taufik , S.H, M.A.P ( Widyaswara Badan pengembangan SDM Jatim ) Moderator : Dra.Indah Iriani MPd dan diikuti oleh 1000 undangan dari Tokoh Masyarakat, Tokoh Lintas Agama, Guru, Mahasiswa, masyarakat.