(0362) 24754
dap@bulelengkab.go.id
Dinas Arsip dan Perpustakaan Daerah

LAN ELING DI BANYUPOH

Admin dap | 14 Oktober 2024 | 45 kali

Sebagai upaya untuk memberikan pelayanan perpustakaan keliling yang prima. DAPD Kabupaten Buleleng Bidang Pengolahan layanan dan pelestarian bahan perpustakaan, mengunjungi SD N 1 Banyupoh, Senin 14/10/2024.


Setibanya di lokasi, tim langsung di terima oleh Ni Kadek Ayu Winiati selaku Kepala SD N 1 Banyupoh. Winiati menerangkan bahwa dirinya sangat senang dan berterimakasih atas kunjungan layanan perpustakaan keliling di sekolahnya, hal tersebut bisa dilihat dari antusias anak didikanya yang berjumlah 122 siswa (L=68, P=54) dalam memanfaatkan fasilitas Layanan Perpustakaan Keliling dan juga  memperkenalkan koleksi DAPD Kab. Buleleng. Oleh kaarena itu, dirinya sangat mengapresiasi hal tersebut. Winiati juga memberikan saran untuk menambah buku cerita bergambar dan selalu memperbarui koleksi. Terdata, 164 eksemplar buku di baca di tempat pada kwgiatan hari ini. Selain kegiatan tersebut, tim juga membagikan Kusioner Kepuasan Masyarakat pada QR yang tersedia dan mempromosikan i-pusbuleleng